[You must be registered and logged in to see this image.]
Sekarangini, tampilan situs-situs yang ada di internet terlihat cukup enak
dipandang. Dengan dukungan berbagai teknologi web terkini, sebuah situs
bisa tampil dinamis bahkan atraktif, walau sebagian tetap tampil
sederhana, tapi tetap enak dilihat dengan desain yang terkesan modern.
Situs-situs di internet, termasuk
juga situs-situs populer, tampilannya terus mengalami perubahan,
sedikit-demi sedikit, sampai pada tampilannya yang sekarang. Lalu
bagaimana tampilan situs-situs populer tersebut terutama pada saat-saat
awal ketika berbagai layanan online ini dirilis?
Nah, berikut ini saya pajang tampilan
awal dari beberapa situs populer, baik situs dunia seperti Google,
Yahoo!, Microsoft, dan lain-lain, maupun situs lokal di Indonesia
seperti Kompas, Detik, Kaskus, dan lainnya. Tampilannya, tidak seperti
sekarang, tapi terlihat masih sederhana, katro', cupu, jadul abis,
pokoknya ketinggalan jaman deh, kalo dilihat-lihat lucu juga... :D
Tampilannya saya urut dari yang
usianya paling lama sampai yang paling baru. Ini bukan usia situsnya
lho, tapi usia ketika screenshot situs tersebut diambil, berdasarkan
arsip web dari archive.org, sebuah layanan pengarsipan berbagai situs
yang ada di internet.
Mau lihat-lihat? Yuuuuk......
Situs-situs Dunia
1. Yahoo.com - screenshot tanggal 17-10-1996
[You must be registered and logged in to see this image.]
2. Microsoft.com - screenshot tanggal 20-10-1996
[You must be registered and logged in to see this image.]
3. Msn.com - screenshot tanggal 22-10-1996
[You must be registered and logged in to see this image.]
4. Apple.com - screenshot tanggal 04-04-1997
[You must be registered and logged in to see this image.]
5. Google.com - screenshot tanggal 02-12-1998
[You must be registered and logged in to see this image.]
6. Blogger.com - screenshot tanggal 12-10-1999
[You must be registered and logged in to see this image.]
7. Wikipedia.org - screenshot tanggal 27-07-2001
[You must be registered and logged in to see this image.]
8. Wordpress.org - screenshot tanggal 18-06-2003
[You must be registered and logged in to see this image.]
9. Myspace.com - screenshot tanggal 04-10-2003
[You must be registered and logged in to see this image.]
10. Flickr.com - screenshot tanggal 26-02-2004
[You must be registered and logged in to see this image.]
11. Multiply.com - screenshot tanggal 01-04-2004
[You must be registered and logged in to see this image.]
12. Youtube.com - screenshot tanggal 28-04-2005
[You must be registered and logged in to see this image.]
13.Facebook.com - screenshot tanggal 06-08-2005
[You must be registered and logged in to see this image.]
14. Wordpress.com - screenshot tanggal 01-12-2005
[You must be registered and logged in to see this image.]
15. Twitter.com - screenshot tanggal 9-11-2006
[You must be registered and logged in to see this image.]